Adam Levine Cedera Leher, Maroon 5 Tunda Konser di Korea
LOS ANGELES - Maroon 5 terpaksa menunda salah satu konser mereka di Korea Selatan karena sang vokalis, Adam Levine mengalami masalah pada otot lehernya.
Sang penyelenggara konser, Live Nation Korea mengumumkan bahwa band ini menunda kembali konser mereka yang seharusnya berlangsung di Daegu pada Sabtu, 5 September lalu,...
Read More : Adam Levine Cedera Leher, Maroon 5 Tunda Konser di Korea.
0 komentar:
Posting Komentar